Beberapa ulama’ kontroversial terkait masalah penafsiran makna fi sabilillah dalam QS. At-Taubah ayat 60, diantaranya ialah ulama’ mudhoyyiqin dan muwassi’in dalam menafsirkan makna tersebut. Pendistribusian zakat dalam bentuk beasiswa yang sudah diterapkan di Indonesia merupakan salah satu terobosan baru diera saat ini, karena hal ini termasuk nawazil al-‘ashry. Pada periode Nabi SAW, …